Tidak bisa dipungkiri bahwa segala yang kita lakukan setiap hari merupakan bagian dari hidup kita yang tidak terpisahkan dan saling terpengaruh satu sama lain. Kehidupan bisnis dan kehidupan pribadi kita bukanlah sebuah kehidupan yang terpisah…
Posts Taggedinspirasi bisnis
4+ Ide Bisnis Yang Selalu Ramai Di Akhir Tahun
Tak terasa kita hampir sampai di penghujung tahun 2015. Beberapa hari lagi kita akan memasuki bulan Desember, bulan terakhir di tahun 2015. Seperti pada tahun-tahun sebelumnya, di akhir tahun selalu banyak moment dan event yang…
Dari Mana Harus Memulai Bisnis? 2 Hal Ini Bisa Jadi Pertimbangan Anda
Memulai bisnis adalah sebuah sebuah moment krusial dalam hidup seseorang terlebih jika ia mengorbankan suatu hal demi menjalankan bisnis tersebut. Namun terkadang memilih bisnis juga bukan suatu hal yang mudah bagi sebagian besar orang. Bukan…
4 Nasihat Sederhana Untuk Anda Yang Sering Mengalami Penolakan Dalam Bisnis
Mengalami penolakan dalam bisnis? Jangan dulu frustasi namun juga jangan terus menerus kepala dan mengulang hal yang sama. Penolakan dalam bisnis mulai dari belum berhasil menjual, merekrut, meyakinkan dan apapun goals bisnis kita adalah hal…
Strategi Bisnis Alibaba Yang Jarang Diketahui Orang
Jika berbicara Alibaba kita langsung teringat kepada sang pendirinya, Jack Ma. Sosoknya yang sederhana serta kisah hidupnya yang penuh inspirasi menyimpan karakter cerdas dan cekatan dalam melihat peluang dan membuat strategi bisnis. Sehingga tidak aneh…
3 Pelajaran Penting Dari 60 tahun Kesuksesan Disneyland
Tentu kita sudah tidak asing lagi dengan nama Disneyland, ia adalah salah satu perusahaan penyedia sarana dan wahan liburan yang terkenal dan tersebar di berbagai penjuru dunia. Disneyland yang merupakan anak perusahaan dari Walt Disney…
Tips Berkomunikasi Menggunakan Email Untuk Bisnis
Penggunaan email sebagai aplikasi pengirim pesan melalui jaringan internet mungkin bisa dibilang sudah sepuh daripada aplikasi messenger lainnya. Di era teknologi saat ini semakin banyak aplikasi messenger dengan berbagai platform yang semakin canggih. Namun ternyata…
Sisi Inspiratif Dari Bermain Golf Yang Harus Anda Tahu
Apakah ada diantara sahabat semua yang suka bermain golf? Atau mungkin malah jago melakukan olahraga ini?. Akhir-akhir ini saya cukup intens bermain golf, berawal dari sekedar menerima ajakan seorang mitra bisnis. Kini saya sendiri mulai…
Ingin Sukses Berbisnis Sambil Kuliah? Lakukan 6 Hal Ini
Bagaimana menyeimbangkan antara bisnis dan kuliah? Pertanyaan ini sering muncul dari orang-rang yang sedang atau ingin berbisnis sambil kuliah. Entah itu seorang mahasiswa yang ingin mulai berbisnis, atau sebaliknya seorang pebisnis yang ingin melanjutkan kembali…
Nasihat Penting Dari 7 Milyader Dunia Untuk Lulusan Perguruan Tinggi
Masa-masa kelulusan selalu menjadi moment yang berkesan bagi banyak orang. Sekaligus menjadi gong yang menandakan akhir dari masa pendidikan serta awal dimulainya sebuah perjalanan baru. Beberapa lulusan mungkin sudah memiliki rencana dan merancang karir kesuksesanannya…